Pendaftaran Pelatihan PPH Unisba Batch 2

By infokampusku.id 21 Mei 2024, 21:20:53 WIB Event
Pendaftaran Pelatihan PPH Unisba Batch 2

Keterangan Gambar : Arsip Infokampusku.id


Pendaftaran Pelatihan PPH Unisba Batch 2

Pada 17 Oktober 2024 Pemerintah akan mewajibkan semua produk yang masuk, beredar dan diperdagangkan di wilayah Indonesia wajib bersertifikat halal.

Hal ini merujuk pada Pasal 4 Undang Undang No 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal.

Baca Lainnya :

Untuk mendorong percepatan Indonesia mewujudkan pusat Industri Halal, Unit Pendamping Proses Produk Halal LPPM Unisba hadir kembali untuk menyelenggarakan Pelatihan Pendamping Sertifikasi Halal Gratis (self declare) batch 2. 

Pelaksanaan

  • Pendaftaran 25 April - 25 Mei 2024
  • Kegiatan Materi Pelatihan 30 - 31 Mei 2024

Dilaksanakan secara online melalui zoom meeting

Tunggu apalagi, segera daftarkan diri anda melalui : https://bit.ly/daftarPPHUnisba2




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment